BESTTANGSEL.COM, BINTARO-Dalam kondisi cuaca yang tidak menentu dan pandemi virus COVID-19 seperti sekarang, kita harus menjaga stamina dan imunitas tubuh agar selalu prima. Salah satu cara meningkatkan imunitas tubuh yang disarankan oleh berbagai pakar kesehatan adalah dengan mengonsumsi vitamin C.
Untuk mendapatkan asupan vitamin C alami, Anda dapat mengonsumsi lemon dan buah-buahan seperti pepaya. Kabar gembiranya, kini Anda dapat memperoleh lemon segar di ACE! Harganya pun terjangkau, Rp90.000 per 2 kg dan pepaya segar 1kg hanya Rp25.000.
“Ini bukan buah biasa, tapi buah yang ada di ACE ini memiliki tiga keunggulan yaitu: Bibit unggulan dan tarbaik di kelasnya, kadar air lemon lebih banyak dibandingkan lemon biasa dan pepaya terbaik,” tutur
Semua buah kami sangat segar karena baru dipetik (hasil panen kebun sendiri),” Septin Karneli, Store Manager ACE Living Plaza Bintaro. Jumat (25/9).
“Nah, kini Anda dapat membeli lemon segar Taiwan ini di living plaza Bintaro, agar kesehatan Anda tetap terjaga,” tutup Septin. (**)
Leave a Reply
You must be logged in to post a comment.